Bismillah... Kangkung adalah tanaman sayuran yang digemari oleh masyarakat untuk dikonsumsi. Biasanya kangkung dimasak tumis, pecel, dan kalau di desa saya kangkung nikmat untuk dibuat sambal asam. Makanan yang terdiri dari sayur mayur seperti tauge rebus, kacang panjang rebus, dan pastinya ada kangkung rebus. Makanan ini tentu tidak nikmat jika tidak ada sambal. Sambal yang terbuat dari cabai merah, tomat, terasi, dan tentunya mengapa dinamakan sambal asam karena sambalnya dicampur dengan asam yang telah direbus terlebih dahulu. Sehingga rasanya itu pedas-pedas asam. Hehee tapi inti dari tulisan ini bukan tentang sambal asam ya, tapi tentang Kangkung. Banyak hal yang mungkin kita belum tahu tentang tanaman hijau ini. Kangkung dapat hidup di beberapa habitat, di air, di darat, dan di hutan. Kangkung biasanya dinamakan sesuai habitatnya, kangkung air ( Ipomoea aquatica Forsk), kangkung darat ( Ipomoea reptans Poir), dan kangkung hutan ( Ipomoea crassiculatus Rob.). Jenis kang...
Hidup Hanyalah Sementara Maka Jalani Hidup dengan Sabar dan Syukur 😊